Saber Pungli Kepulauan Riau - Sapu Bersih Pungutan Liar > Berita > Berita > UPP Prov. Kepri sosialisasi pencegahan pungli di Bidang Pendidikan

UPP Prov. Kepri sosialisasi pencegahan pungli di Bidang Pendidikan

Posted by: saberpunglikepri.id
Category: Berita

Ketua Pelaksana Unit Pemberantasan Pungli Provinsi Kepri dalam hal ini diwakili oleh Kombes Pol Dudus H.D SIK. Memberikan materi Pencegahan Pungli Bidang Pendidikan. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan Provinsi Kepri pada Rapat Koordinasi Perencanaan Berbasis Data tahun 2022 yang diselenggarakan pada hari Senin tanggal 5 Desember 2022 bertempat di Golden Prawn Batam.

Dalam kesempatan ini juga, disampaikan beberapa materi terkait pengenalan Satgas Saber Pungli dan beberapa potensi dan faktor Pungli di bidang Pendidikan. Supaya dapat dilakukan pembenahan dan perbaikan pada Bidang Pendidikan demi tata kelola Pemerintahan yang baik supaya terciptanya SDM yang unggul

 

Author: saberpunglikepri.id

Tinggalkan Balasan

This website uses cookies and asks your personal data to enhance your browsing experience. We are committed to protecting your privacy and ensuring your data is handled in compliance with the General Data Protection Regulation (GDPR).